Kronologi Pengembangan Iptek dan Aplikasi Keilmuan yang berkaitan dengan Pengembangan & Pengelolaan Rawa & Pesisir Terpadu tahun 1985 – 2013 di Universitas Sriwijaya (yang sempat terdokumentasi)
Kegiatan Tahun 1985 – 1987
- Persiapan kursus bahasa Inggris program ADB dosen Universitas Sriwijaya
- Pengangkatan PNS Dosen-dosen Unsri program ADB
- Program Master of Agricultural Science di Katholieke Universitiet te Leuven, Belgium
- Riset Lapangan di Merelbeke, Belgium Agriculural Research Center, Belgia dengan Dr. Willy Dierick
- Simulasi DRAINMOD software dari Prof. R.W. Skaggs, North Carolina State University, bahan thesis Magister Science
- Robiyanto Hendro Susanto. 1987. Comparison of three models simulating the water table hydrograph and drain outflow. MS Thesis, Laboratory of Soil and Water Engineering, Catholic University of Leuven, Belgium, 125 pp. dibimbing oleh Prof. Dr. Jan Feyen
- Presentasi paper: Susanto, R.H., J. Feyen, W. Dierickx, and G. Weysure. 1987. The use of simulation models to evaluate the performance of subsurface drainage systems. Proc. of the Third International Drainage Workshop, OSU, USA, pp. A67-A76.
- Kembali ke Indonesia
- Pengembangan Kelompok Ilmu ‘Land and Water Management’ di Jurusan Tanah, Fakultas Pertanian Unsri
Kegiatan Tahun 1988 – 1993
- Full time students – Ph.D program – Fall 1988, NCSU, USA dengan beasiswa ADB
- Research at the Tide Water Research Station, United States Department of Agriculture (USDA) – North Carolina Research Station
- Presentasi paper. Susanto, R.H. and R.W. Skaggs. 1992. Hydraulic head losses near agricultural drains during drainage and subirrigation. Proceedings of the Sixth International Drainage Symposium, ASAE. Pp. 416-427.
- PhD dissertation. Susanto, R.H. 1993. Hydraulic head losses near agricultural drains. Under the Direction of Prof. Dr. R. Wayne Skaggs and Prof. Dr. R.L Huffman.. Department of Biological and Agricultural Engineering, College of Engineering, North Carolina State University, Raleigh, 111 pages (available from University Microfilm International, 300 North Zeeb Road, Ann Arbor, M148108-1346, USA).
- Kembali ke Indonesia
- Pengembangan Kelompok Ilmu ‘Land and Water Management’ di Jurusan Tanah, Fakultas Pertanian Unsri
- Pengelolaan laboratorium Fisika Tanah
Kegiatan Tahun 1993 – 1994
- Integrated Irrigation Sector Project sebagai of-Farm Water Management Specialist IISP Telang Saleh, Loan ADB INO-707
- Orientasi Laboratorium Lapangan Pasang Surut Telang Saleh
- Pengumpulan data, informasi, laporan-laporan tentang rawa
- Pengajaran, Penelitian Manajemen Air dan Lahan
Kegiatan Tahun 1995 – 1996
- Studi pertanian terpadu di Lebak Sri Guna, OKI
- Studi Tata Air Irigasi Desa di Mulak, Lahat
- Riset Aksi Pertanian Dataran Tinggi di Muara Enim Pengembangan sumberdaya manusia
- Ketua I Komda Sumsel Komite Nasional Indonesia-ICID
- Penerjemahan buku Fisika Tanah
- Pengelolaan laboratorium Fisika Tanah, Irigasi dan Drainase
- Pertemuan ICID di Cairo Mesir
Kegiatan Tahun 1997 – 1998
- Penerjemahan buku Konservasi Tanah & Air
- Penguatan kelompok keahlian Manajemen Air dan Lahan
- President YPF-ICID, Oxford, Inggris
- Pembentukan Pusat Penelitian Manajemen Air dan Lahan (PPMAL) Lembaga Penelitian Unsri,
- Penerjemahan buku Hidrologi
- Afro-Asian Regional Conference – IEC ICID, Bali 7th
- International Drainage Workshop, Malaysia
Kegiatan Tahun 1999 – 2000
- South Sumatra Swamp Improv. Project, SSSIP P.Rimau – A.Sugihan Kiri
- Inisiasi Pusat Data dan Informasi Daerah Rawa dan Pesisir
- ICID meeting, Granada, Spanyol
- Food Crop Production Development SPL-OECF INP22
- JICA – WUA Study di 5 propinsi Indonesia, Phase I: Problem Identification
- Lauching Pusat Data dan Informasi Rawa pada Hari Air Sedunia 23 Maret 2000, di Palembang – www.pusdatarawa.or.id
Kegiatan Tahun 2001 – 2002
- Workshop Rawa JICA KalBar, Mei
- Workshop Danau Sentarum, Kalbar, Juni
- ICID meeting, Montreal, Canada, Juli
- Workshop Drainage, Wageningen, Oktober
- Konsep Rice Estate diterima BULOG, November 2002
- SEMI QUE I – Penguatan Pendidikan Lahan Basah
- Pembentukan Kabupaten Banyuasin Plt. Ir. H. Amiruddin Inoed
- Pilot Project Rice Estate 1000 ha dan Unit Pengolahan Gabah dan Beras (UPGB) Perum Bulog melalui penyediaan saprodi, pendampingan, pembelian gabah dan prosesing.
- Pelatihan Nasional Manajemen Daerah Rawa untuk Dosen Perguruan Tinggi di Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Mataram : 2002 (31 orang), Bagpro KSDM Dirjen Dikti, Depdiknas – PPMAL Universitas Sriwijaya
- Penyediaan Benih Bermutu melalui Penangkaran Benih , 2002 – sekarang, Perum Bulog Sumsel, Dinas Pertanian Sumsel, PPMAL Unsri, BPTP Sumsel Penyediaan Air Bersih dan Puskemas Terapung, Tahun 2002-2003, sampai sekarang, Dinas Kesehatan Kabupaten Banyuasin
- Rehabilitasi Jaringan Reklamasi Primer dan Sekunder, Dinas Pengairan/ Proyek Irigasi dan Rawa Andalan Sumsel. Departemen PU
- Rehabilitasi Saluran Tersier, Pintu tersier Dinas Pengairan/ Proyek Irigasi dan Rawa Andalan Sumsel. Departemen PU: 2002 sampai sekarang.
Kegiatan Tahun 2003 – 2004
- Pembinaan, Monitoring dan Evaluasi Kegiatan oleh Dinas Pertanian dan Tenaga Pendamping, Tahun 2002 sampai sekarang
- Pembangunan Darmaga di Saluran Primer, Tahun 2002-2003, Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Selatan dan Dinas Perhubungan Kabupaten Banyuasin
- Pembangunan Jembatan Saluran Sekunder Jalan Desa
- Tahun 2003, Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Kabupaten Banyuasin
- Penanganan Tata Air Mikro (TAM), Direktorat Pemanfaatan Air Irigasi (PAI), Ditjen Bina Sarana Pertanian Departemen Pertanian : 2003 Sampai Sekarang.
- Uji Coba Pupuk Organik, INS pada berbagai tipologi lahan di Delta Telang I, 2003 sampai sekarang, INS Malaysia, Kelompok Tani dan Tenaga Pendamping Lapangan
- Pelatihan Nasional Manajemen Daerah Rawa untuk Dosen Perguruan Tinggi di Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Mataram 2003 (30 orang), Bagpro PKSDM Dirjen Dikti, Depdiknas – PPMAL Universitas Sriwijaya
- Pilot Scheme Monitoring di P6-3N desa Sumber Mulyo, Telang I: Guide Line Project, kerjasama Departemen PU, Indonesia dan Rijkwaterstaat, Belanda, didukung oleh Pemerintah Daerah, Dep. Pertanian, dan PusDataInfo Rawa, Tahun 2002 – 2004 (http://www.tidal-lowlands.org)
- Seminar dan Worksop serta Kunjungan Lapangan: Guide Line Project, kerjasama Departemen PU, Indonesia dan Rijkwaterstaat, Belanda, didukung oleh Pemerintah Daerah, Dep. Pertanian, dan PusDataInfo Rawa, Tahun 2002 – 2004
- Panen Raya Rice Estate di Telang Oleh Presiden Republik Indonesia Ibu Megawati Soekarno Putri, Kerjasama Bulog Divre Sumatera Selatan, Pemerintah Kabupaten Banyuasin dan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan : 2003
- Land and Water Manajemen Tidal Lowlands (LWMTL): kerjasama Departemen PU, Indonesia dan Rijkwaterstaat, Belanda, didukung oleh Pemerintah Daerah, Dep. Pertanian, dan PusDataInfo Rawa, Tahun 2004 sampai 2006
- Penyebaran Benih 4 (Empat) Varietas Padi BATAN dan Uji Adaptasi : 2004-2005
- Program Peningkatan Areal Tanam dengan dukungan sarana pertanian, Direktorat Perluasan Areal (Peral), Ditjen Tanaman Pangan Hortikultura, Departemen Pertanian: 2004-2005
Kegiatan Tahun 2005 – 2006
- Uji coba dan penyediaan herbisida pratanam dan herbisida pengendali gulma, 2004-2005, Kelompok Tani dan PT. Poly
- Studi dan Perencanaan Agro-Technopark Muara Telang, Kabupaten Banyuasin – 2005. Studi ini dilakukan oleh Bappeda Kabupaten Banyuasin dan bertujuan untuk menyusun rancangan Kawasan Agro-Technopark di Kab. Banyuasin dengan memperhitungkan kawasan Delta Telang I sebagai salah satu pusat produksi padi dan kelapa.
- Diseminasi kegiatan daerah rawa pada pertemuan-pertemuan di tingkat nasional.: paparan hasil kegiatan. Hal ini dilakukan pada: Workshop Lahan Rawa di Palembang (2005); Seminar Nasional Rawa BPTP Kalteng di Palangkaraya (2005); Pertemuan Evaluasi Program Penyangga Pangan di Lahan Lebak di Banjarmasin, Kalsel (2005); Pertemuan Nasional 14 Provinsi Rawa di Padang, Sumbar (2005)
- Studi Operasi dan Pemeliharaan (OP) daerah rawa untuk mengidentifikasi aspek-aspek yang berkaitan dengan OP dan menyusun strategi dan rencana aksi OP di masing masing lokasi studi seluas 70.000 ha (2005) oleh Dir. Rawa, Ditjen SDA, Dep. PU
- Optimalisasi Delta Telang I melalui penyediaan sarana prasarana pertanian, Departemen Pertanian (2005). Pada tahun anggaran 2005 ini Departemen Pertanian menyediakan dukungan alat dan mesin pertanian (40 traktor, 20 pompa air, 20 perontok gabah, 4 pengering gabah kapasitas 20 ton/ hari, 1 unit penggilingan, dan sarana produksi pertanian untuk 2000 ha) untuk mendukung pengembangan daerah Telang I
- Kunjungan Misi Belanda dan World Bank dan Workshop Lahan Rawa di Provinsi Sumatera Selatan (2005). Workshop Lahan Rawa ini dihadiri oleh Petani, P3A, PPL, Kepala Desa, Pejabat terkait dari Pemerintah Kabupaten, Provinsi, Pusat: Dep. PU, Dep, Pertanian, Bappenas, serta Misi dari Belanda, Sekretaris I Kedubes Belanda di Jakarta, dan Perwakilan World Bank di Jakarta (2005)
- South Sumatera Eastern Corridor Development (SECDe) di Kabupaten Banyuasin (2005-2010). SECDe adalah pengembangan kawasan terpadu seluas 30.000 ha untuk : pelabuhan samudra dengan terminal container, terminal cargo, terminal CPO, terminal batu bara; jalan TOL dan jalan kereta api; Kawasan Industri Banyuasin; Kawasan Teknologi Banyuasin; Kawasan Halal Global (Global halal hub); Perencanaan dan Pengembangan Wisata Lingkungan (Eco-tourism); Industri Bio-teknologi; Pusat Bisnis; Kompleks perumahan dan pemukiman; Kawasan Pendidikan dan Pelatihan; serta Pengembangan Kota Marina Sungsang.
- Pengembangan Infrastruktur Sumatera Selatan untuk mendukung SECDe dan Pembangunan Sumatera Selatan dengan Kabupaten/ Kota yang ada (2005-2010). Kegiatan ini merupakan tema pokok kerjasama antara Indonesia dan Hungaria yang dibicarakan dan ditandatangani pada waktu kunjungan kenegaraan Menlu Hungaria ke Presiden Republik Indonesia di Istana Negara
- Dibentuknya Kembali Direktorat Rawa dan Pantai, Departemen PU : 2005
- Dibentuknya Direktorat Jendral Pengelolaan Lahan dan Air, Departemen Pertanian : 2005
Kegiatan Tahun 2007 – 2008
- Strengthening Tidal Lowland Development (STLD) – South Sumatera Province & West Kalimantan Province
- Penyusunan Master Plan Kota Terpadu Mandiri (KTM) Telang
- Peresmian Kota Terpadu Mandiri Telang, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumsel oleh Menakertrans : 2007
- Program Doktor (S3) Program Studi Ilmu-ilmu Lingkungan BKU Lahan Basah (Lowland), Pasca Sarjana Universitas Sriwijaya. Izin dikti : No. 270/D/T/2007, 28 Maret 2007.
- Program Double Master Degree: Integrated Lowland Development and Management Planning. Kerjasama Pascasarjana UNSRI-Indonesia – ank e-IHE – Belanda dan Badan Perencanaan Pembangna Nasional (Bappenas). SK ank e Unsri : No. XI-20421/PT11.1.2/Q/2006.
- Tim dari Korea Marine Institute (KMI) melakukan Studi di Kawasan Pesisir Tanjung Api-Api Banyuasin
- Semiloka Pemanasan Global dan Pengembangan Lahan Basah 14-15 Maret 2008
- Kunjungan ke Islamic Republic Iran 25 Mei-5 Juni 2008 atas undangan Komisi Irigasi dan Drainase Iran (Tehran dan Gilan province)
- Regional Refresher SeminarClimate Change and Coastal Lowland Development in (Sub)-Tropical Environments Refresher Palembang, 21-25 Juli 2008
- Penandatanganan Kesepakatan Kerjasama (Cooperation Agreement) antara PT Freeport Indonesia dan Universitas Sriwijaya, Palembang, 23 Juli 2008
- Tujuh Mahasiswa S3 Lingkungan Lahan Basah PPs Unsri mendapat beasiswa Dikti-Diknas untuk mengikuti program sandwitch (4 di Belanda, 2 di Australia, 1 di Malaysia)
- Kunjungan Delegasi Irigasi dan Drainase Iran ke Unsri ank e pasang Surut Sumatera Selatan 24-26Agustus 2008.
- Kunjungan lapangan rencana penelitian S3 Lahan Basah di wilayah kerja PT Freepor (Timika) 19-24 Oktober 2008
- Kunjungan 12 Staf Bappeda, Pertanian/ Pengairan Provinsi Riau ke Model Area Pertanian Pangan Pasang Surut, 6 Desember 2008
- Pertemuan Ilmiah Tahunan Himpunan Ilmu Tanah Indonesia (HITI) di Palembang, dan Kunjungan Lapangan ke Kabupaten Banyuasin, 17-18 Desember 2008
Kegiatan Tahun 2009 – 2010
- Wisuda 10 alumni angkatan I DD-ILDM di Unesco-IHE Delft dan di Universitas Sriwijaya (gelar M.Sc dan M.Si)
- Universitas Sriwijaya mendapat program hibah kompetisi (PHKI) tema C dari Dikti Depdiknas dengan tema ‘Peningkatan Peran Unsri dalam pengembangan pertanian lahan pasang surut di Kabupaten Banyuasin untuk mendukung ketahanan pangan’
- Lomba Foto Rawa untuk SMA dan Lomba Puisi Rawa untuk SMP dalam Rangka Hari Air Sedunia 2010 (Panitia Pelaksana Mahasiswa Unsri)
- Seminar International ‘Integrated Lowland Development and Management for Sustainable Development’, Palembang/ Banyuasin – Maret 2010
- Rektor Universitas Sriwijaya menghadiri ‘Joint Educational Program Workshop di Netherland’ untuk membahas pengembangan kerjasama dengan 17 Universitas Dunia mitra kerja Unesco-IHE
- International Executive Council Meeting Internasional Commission on Irrigation and Drainage (IEC meeting ICID) di Jogja
- Sumasel – Banyuasin sebagai tempat Kick-off dan Quick Screening Excercise Water Management for Climate Change Mitigation and Adaptive Development in the Lowlands (WADCLIMAT) di 8 provinsi 20 kabupaten di Indonesia, GOI-Worldbank Grant Number TF056597
- Akreditasi Program Studi Magister Pengelolaan Lingkungan Pps Unsri
- Akreditasi Program Doktor Ilmu Lingkungan Pascasarjana Unsri
- Mahasiswa DD-ILDM angkatan III berangkat ke Unesco-IHE untuk kuliah tahun ke II dengan biaya Stuned-Neso.
- Direktorat Rawa dan Pantai berubah menjadi Direktorat Irigasi dan Rawa
- Pembentukan Politeknik Banyuasin (Politeknik Rawa) yang akan menerima mahasiswa dari desa-desa rawa dan pantai di Indonesia
- Website www.unesco-ihe.org memuat informasi program DD-ILDM
- Pelatihan Perencanaan Teknis Rawa oleh Ditjen SDA untuk 30 staf Balai Besar di seluruh Indonesia, staf Ditjen SDA di Palembang/ Banyuasin
- Presentasi dalam FGD Pokja Ketahanan Pangan Dewan Riset Nasional di Jakarta
- Nara Sumber FGD Lahan Sub-Optimal Basah di Palembang/ Banyuasin, di Kementrian Riset dan Teknologi yang mengunggulkan Universitas Sriwijaya sebagai pusat riset “Lahan Sub-optimal Basah untuk mendukung ketahanan pangan di Indonesia”
- Program Hibah PHK Institusi tema C dari Dikti Depdiknas di Kabupaten Banyuasin dengan judul ”Peningkatan Peran Unsri dalam Ketahanan pangan di Kabupaten Banyuasin”
- Dua mahasiswa Program Doktor Lingkungan Lahan Basah Pascasarjana Unsri (tahun masuk angkatan 2007) ujian tertutup
- SK Mendiknas No : 84811/A4.5/KP/2010 tentang angka kredit Guru Besar Ilmu Tanah Fakultas Pertanian Unsri ditandangani (focus manajemen tanah dan air daerah rawa), Dr. Ir. Robiyanto Hendro Susanto, M.Agr.Sc berhak memangku jabatan akademik fungsional dosen sebagai Profesor/ Guru Besar dalam bidang Ilmu Tanah
- Pengukuhan Prof. Robiyanto H Susanto sebagai Guru Besar Unsri.
Kegiatan Tahun 2011 – 2012
- Ujian thesis 10 mahasiswa DD-ILDM angkatan II dan 8 mahasiswa DD-ILDM III di Belanda
- Workshop 5 dosen DD-ILDM dan 7 dosen CK-Net di Belanda dan di Indonesia
- Penerimaan mahasiswa baru S2 dan S3 Lahan Basah, DD-ILDM tahun 2011 dan 2012
- Pelatihan Rawa untuk stake holder perkebunan, hutan tanaman industri yang memiliki areal kerja di lahan rawa
- Peningkatan kapasitas Universitas Sriiwjaya sebagai institusi unggul dalam pendidikan, pelatihan, riset di lahan basah/ daerah rawa
- Field trip mahasiswa S2 Lingkungan ke Malaysia
- Fieldtrip mahasiswa S3 Lingkungan ke Vietnam dan Thailand
- Sosialisasi Road Map Lahan Basah Ramsar Site
- Kegiatan Batan/ Ristek di Pasang Surut: Uji 253 galur dan 8 varietas padi di pasang surut
- Temu Bupati, Pangkalan Balai, Banyuasin
- Kegiatan pemberdayaan petani rawa pasang surut di Jambi-Shimizu
- Pertemuan Internasional Ramsar site, diBucharest, Romania
- Rapat Teknis Sumber Daya air Se-kalimantan Timur
- Penulisan buku-buku ajar, bahan kuliah tentang berbagai aspek di lahan basah
- Penyusunan Road Map penelitian dan pengembangan iptek lahan basah/ lahan rawa/ lahan sub-optimal basah
- Pengembangan bidang kajian Kesehatan Lingkungan dan Sosiologi Lingkungan di Lahan Basah
- Akreditasi Prodi S2-S3 Lingkungan, Predikat B
- Kunjungan Bupati Kabupaten Batola ke Kabupaten Banyuasin, Sumsel
- Diskusi, Penyusunan Roadmap, dan Pelaksanaan sinergis manajemen rawa terpadu di Kabupaten Barito Kuala, Provinsi Kalimantan Selatan
- Diskusi, Penyusunan Roadmap, dan Pelaksanaan sinergis manajemen rawa terpadu di Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi
- Diskusi, Penyusunan Roadmap, dan Pelaksanaan sinergis manajemen rawa terpadu di Kabupaten Indragiri Hilir, Provinsi Riau
- Diskusi, Penyusunan Roadmap, dan Pelaksanaan sinergis manajemen rawa terpadu di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara
Kegiatan Tahun 2013 – 2014
- Ujian thesis 10 mahasiswa DD-ILDM angkatan IV di Belanda
- Kunjungan 50 Mahasiswa dan Dosen Universitas Jambi ke persawahan pasang surut Tanjung Lago
- Kunjungan Petani dan PPL Kabupaten Indragiri Hilir ke Tanjung Lago dan Muara Telang
- Perayaan Hari Air Sedunia 2013
- Fieldtrip Mahasiswa S3 Ilmu Lingkungan Ke Vietnam & Thailand
- Bimbingan Teknis Masyarakat Sekitar Hutan “Rehabilitasi Hutan dan Lahan di Kabupaten Banyuasin”
- Sosialisasi Peningkatan Peran Serta Masyarakat Dalam Pemeliharaan Drainase di Kota Palembang
- Kunjungan Sekda dan Bappeda Kabupaten Indragiri Hilir ke Kabupaten Banyuasin
- 20-21 September 2013, Seminar Nasional dan Kunjungan Lapangan Lahan Sub-Optimal
- 10 Nopember 2013: Terbentuknya Forum Kedaulatan Pangan Indonesia www.fordaulatpangan.org
- Rencana Ujian thesis mahasiswa DD-ILDM di Unesco-Delft, Februari 2014